Here We Are: Yangki Imade Suara | Citra Tamara Sari | Narendra Widhitama P. | Edo Dewantara | Follow Kandank Ilmu Twitter | Join us on Facebook

TRANSLATE: English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Monday, April 12, 2010

Pooling Tentang ACFTA

Kawasan Perdagangan Bebas ASEAN–China  (ASEAN–China Free Trade Area - ACFTA), adalah suatu kawasan perdagangan bebas di antara anggota-anggota ASEAN dan China. Kerangka kerjasama kesepakatan ini ditandatangani di Phnom Penh, Kamboja 4 November 2002, dan ditujukan bagi pembentukan kawasan perdagangan bebas pada tahun 2010, tepatnya 1 Januari 2010. Setelah pembentukannya ini ia menjadi kawasan perdagangan bebas terbesar sedunia dalam ukuran jumlah penduduk dan ketiga terbesar dalam ukuran volume perdagangan, setelah Kawasan Perekonomian Eropa dan NAFTA. 


Melalui tulisan ini, kami ingin mengetahui pendapat Anda terhadap ACFTA yang telah resmi bergulir semenjak 1 Januari 2010.







Kandank Ilmu Team
blog comments powered by Disqus